Usaha yang menjanjikan dengan modal kecil

usaha yang menjanjikan
usaha yang menjanjikan

Usaha yang menjanjikan dengan modal kecil ini akan saya bahas melalui artikel ini dan anda bisa mencobanya dengan milih satipersatu yang sesuai dengan keteria anda. Tenang saja, kami memberikan solusi dengan modal kecil atau tanpa modal samasekali kecuali hanya modal insternet saja.

Tidak banyak yang anda lakukan untuk usaha yang menjanjikan ini, hanya dengan koneksi internet dirumah anda dan melakukan kegiatan jenis usaha ini hanya dari rumah saja dan ini juga termasuk dalam jenis usaha online. Adapun jenis usaha yang menggunakan modal namun modal tersebut masih terbilang kecil karena hanya membutuhkan modal usaha dibawah dari Rp 5 jutaan untuk memulai usaha ini.

Sebelum anda memulai langkah menjalani usaha yang menjanjikan ini pastinya anda harus memiliki keteria yaitu minat atau kemauan dan hobi. tanpa didasari minat dan hobi maka tidak akan terjadi apa apa dengan kegiatan anda, anda harus mengetahui tentang diri anda menentukan kegiatan apa yang anda senangi dalam usaha, jadi ini merupakan hal terpenting.

Misalnya saja jika anda memegang kendali dalam usaha dagang namun dihati anda memang tidak memiliki minat atau anda bukan seorang yang hobi berdagang, maka usaha dagang yang anda jalani ini kemungkinan tidak akan berhasil kecuali jika dihati anda memang berjiwa dagang, itulah pentingnya mengetahui minat dan hobi sebelum memulai jenis usaha apapun yang ingin anda kelola.

Beberapa jenis usaha yang menjanjikan untuk dimulai dengan modal kecil

Dibawah ini saya akan memberikan anda referensi jenis usaha yang menjanjikan untuk dijalani bahkan beberapa jenis ini sangat banyak dilakukan oleh sebagian besar para pebisnis online di dunia, jika anda melakukannya maka itu akan menjadi salah satu dari mereka. Berikut ini adalah kumpulan jenis usaha yang menjanjikan dengan modal kecil yang bisa dilakukan secara online di internet

  • Blogger (usaha yang menjanjikan)

Blogger termasuk jenis usaha dengan modal kecil karena anda tidak perlu mengeluarkan banyak uang untuk menguras isi dompet anda. Kegiatan usaha ini sudah sangat banyak dilakukannya dan jika anda memulainya silahkan saja.

Baca juga:  Ide Bisnis Rumahan Modal Kecil Banyak Untung

Banyak orang yang mengetikkan kata kunci apapun diinternet salah satunya adalah di pencarian google, misalnya mereka mencari tutorial atau panduan ataupun hiburan dan sebagainya mereka lakukan di pencarian google lalu mereka menemukan apa yang mereka cari dan kemudian membacanya sama seperti yang telah anda lakukan sekarang ini.

Kebanyakan mereka hanya mencari sesuai di pencarian google tetapi tak banyak yang tau siapa penulis dari artikel yang mereka baca, penulis itu  adalah blogger. Jika selama ini anda hany bisa mencari dan membaca, sekarang ini saya merubah anda menjadi sebagai penulisnya untuk dibaca oleh orang lain.

Jika anda bertanya bagaimana cara menghasilkan uang untuk bisnis ini, maka caranya adalah anda membuat sebuah website blog untuk menempatkan artikel anda, disitus anda itu tulis artikel sebanyak-banyaknya. Menghasil uang diblogger dapat dilakukan dengan menempatkan iklan pada artikel anda lalu iklan itu akan membayar kepada anda, inilah yang termasuk jenis usaha yang menjanjikan dengan modal kecil. Anda bisa mempelajari bagaimana menjadi seorang blogger sukses pada artikel khusus tentang itu.

  • Youtuber

Menjadi youtuber adalah cara terbaik menjalani usaha modal kecil atau tanpa modal, jenis usaha yang menjanjikan ini sangat banyak diminati oleh sebagian penduduk dunia. Mereka menbuat sebuah channel youtube, mengupload video, memonetisasi video mereka lalu kemudian mendapatkan uang dari hasil monetisasi oleh iklan yang ditampilkan pada video mereka.

Jika anda sedang menonton video youtube, anda akan melihat iklan atau sponsor yang ditampilkan divideo tersebut baik di awal video, tengah maupun akhir dan juga terdapat pada sisi kanan untuk desktop dan sisi bawah untuk mobile, anda pasti menemukan sponsor itu di video yang telah anda tonton, itu merupakan monetisasi dari video tersebut dan pemilik vide mendapatkan uang dari iklan itu.

Sekarang anda bisa menjadi seorang youtuber untuk menjalani usaha yang menjanjikan karena jenis usaha ini tidak perlu modal dan tanpa modal sama sekali kecuali hanya mengandalkan internet. Adapun yang harus anda kuasai adalah skil editing yang seadanya.

  • Jasa penulis artikel

Sebelumnya saya telah memberikan referensi menjadi seorang blogger pada bahasan nomor satu diatas, Jasa penulis artikel ini juga berkaitan dengan blogger yang termasuk jenis usaha yang menjanjikan dengan mosal kecil. cara kerjanya adalah hanya menulis artikel saja dan menjual artikel tersebut kepada para blogger.

Baca juga:  Bisnis di Masa Pandemi Perhatikan Hal Penting Ini

Diluar sana banyak blogger yang tidak sempat menulis, ini merupakan kesempatan anda untuk menawarkan jasa anda sebagai penulis artikel mereka kemudian anda akan dibayar dengan harga yang ditentukan, ada yang menerapkan harga sesuai dengan hitungan per kata, dan ada juga yang nemerapkan harga dengan hitungan per karakter dan sebagainya.

Tidak perlu jauh-jauh untuk menjadi penulis artikel, situs ini www.bacapos.com juga menerima penulis, anda bisa mendaftar akun dan memulai menulis artikel di situs ini dan anda akan dibayar dengan poin, poin itu bisa ditukan dengan uang tunai yang ditransfer ke rekening anda.

  • Jasa pembayaran online

Jasa pembayaran online sangat cocok sebagai jenis usaha yang menjanjikan untuk anda lakukan. Jenis usaha ini adalah dimana pembeli atau siapapun tidak dapat melakukan transaksi karena keterbatasan, misalnya diluar sana banya orang yang membeli secara online tetapi tidak bisa melakukan pembayaran karena tidak memiliki karti kredit, sedangkan toko online tersebut hanya menyediakan pembayaran melalui karti kredit.

Disini kesempatan anda akan menjadi perantara diantara mereka untuk membayarkan pembeli kepada toko online tersebut yang nantinya pembeli akan membayar kepada anda sekalgus dengan biaya jasa yang anda tawarkan.

Selain kartu kredit, juga orang-orang tidak semuanya memiliki jenis pembayaran seperti Paypal, Bitcoin, Payeer, DANA, OVO, Linkaja dan lain sebagainya. Anda bisa saja membuat akun untuk jenis rekening itu untuk digunakan sebagai jasa pembayaran.

  • Jualan online

Jualan online adalah jenis usaha yang menjanjikan dijaman moderen seperti sekarang ini yang sedang marak-maraknya. Jualan online itu sangat bermacam ragam jenisnya anda bisa melakukannya dengan modal kecil hanya menggunakan internet. memulai usaha online bisa menggunakan media facebook, instagram, youtube, blogger, website, twitter dan lainnya.

yang paling mudah disini saya contohkan menggunakan facebook. Misalnya anda menjual menggunakan sosial media facebook, yang anda lakukan adalah mempromosikan barang dagangan anda di forum group, di halaman anda, atau dimanapun anda bisa mempromosikannya. Selain itu anda bisa menjadi kreator video di facebook sama seperti youtube.

Baca juga:  6 Tips Membangun Personal Branding Untuk Karir Impian

Membuat video dan menguploadnya di halaman facebook anda maka bisa mendapat uang dari hasil monetisasi facebook, atau melakukan live streaming seperti streaming game atau apapun yang kemudian vide anda akan dimonetisasi untuk mendapatkan uang. Pelajari cara mereka melakukannya melalui artikel khusus yang membicarakan tentang itu

  • Jualan bakso

Jualan baksi adalah salahsatu jenis usaha yang menjanjikan, pasalnya semua orang atau sebagian besar sangat suda dengan bakso. Jenis usaha ini banyak dilakukan oleh kebanyakan orang untuk meraup keuntungan. Anda bisa menjadi seorang pedagang bakso baik itu warung bakso maupun jualan bakso keliling.

Jangan pernah melihat dari pangkatnya yang mungkin anda berfikir pedagang bakso untungnya kecil, itu salah. Setiap dagang itu memiliki keuntungan namun besar kecilnya keuntungan itu tergantung bagaimana anda melakukannya. Jadilah pedagang bakso yang ramah, menyesuaikan harga dan membuat rasa bakso anda lezat dan lebih lezat dari lainnya si sekeliling anda.

  • Sarapan pagi

Jika posisi rumah anda berada di pinggir jalan atau di keramaian, maka disarankan untuk mencoba jenis uasaha yang menjanjikan ini apa lagi jika posisi rumah anda berada di tengah tengah kost-kostan atau karyawan, mereka semua membutuhkan sarapan dengan membeli karena sebagian mereka tidak sempat memasak untuk sarapan.

Sarapan pagi bisa anda sediakan seperti misalnya lontong, mi pecel, dan lain sebagainya karena ini merupakan jenis usaha yang cocok untuk anda dengan modal kecil.

Kesimpulan jenis usaha yang menjanjikan

Dalam setiap usaha itu harus disertai dengan do’a karena semua itu sudah diatus oleh Allah s.w.t jadi anda menjalankannya dengan baik dan benar, yang paling penting adalah kesabaran. Ketika anda baru memulai pekerjaan anda jangan merasa putus asa dan kecewa karena kesuksesan itu butuh proses dan waktu.

Usaha yang menjanjikan ini adalah usaha yang umum dilakukan yaitu selalu saja diminati oleh orang-orang tanpa ada matinya. Meskipun disebut dengan usaha yang menjanjikan tetapi anda harus menempatkan posisi usaha anda sesuai dengan posisinya, misalnya jika anda berjualan apapun di tempat yang sepi sudah pasti tidak ada yang membeli, atau anda membuat usaha online tetapi tidak mempromosikannya sama saja itu tidak akan berhasil. Jadi intinya harus berusaha membangun dari nol.

Dapatkan info terbaru dari Bacapos.com via email. Masukkan email anda

Bagikan :
Share on facebook
Share on whatsapp
Share on pinterest
Share on twitter
Share on linkedin
Share on email

Tulis komentar

scroll to top

Bacapos

Dapatkan informasi terbaru via email

Jangan lewatkan informasi terbaru lainnya dari Bacapos.com