Cara Mengubah Tampilan Arena Mobile Legend (ML), mengganti map area terbaru Mobile Legends. Ingin mengganti map baru di permainan mlbb?
Tenang saja disini Saya akan membahas mengenai 2 cara mengubah tampilan arena mobile legend dengan mudah di hp android no root.
Sebenarnya untuk mengganti background mobile legend ini bisa Anda lakukan dengan foto sendiri.
Cara mengubah tampilan arena mlbb ini bisa dilakukan dengan 2 metode yaitu memakai cara manual dan mendownload script tambahan.
Tujuan dari perubahan map baru ml ini yaitu agar Anda bisa mengganti arena mlbb dengan foto sendiri atau dengan anime favorit Anda.
Tapi yang harus Anda waspadai yaitu ketika mengganti tampilan utama mobile legend jangan sampai musik permainan berubah.
Sebab ini akan terlihat jelek karena tidak original lagi.
Terlepas dari hal tersebut, berikut ini adalah cara termudah dan sangat simple untuk mengganti map baru background arena mobile legend.
Cara Mengubah Tampilan Arena Mobile Legend Dengan Mudah
Saya rasa ini menjadi pembahasan yang sangat menarik terlebih bagi Anda yang mencintai permainan mlbb tentu Anda bisa melakukan pergantian backgound arena pada game tersebut.
Seperti yang sudah Saya katakan diatas bahwa terdapat 2 metode untuk dapat mengganti map baru ml 2021.
Yakni memakai metode manual dan menggunakan script yang mana pengguna harus mendownload terlebih dahulu pada smartphone.
Nah ke-2 cara tersebut memang sangat mudah untuk Anda lakukan, bahkan sekalipun bagi Anda yang ingin mengubah tampilan arena dengan foto sendiri.
Tapi yang menjadi pertanyaan jangan sampai musik mobile legend berhenti atau hilang.
Tentu ini akan menjadi masalah yang cukup serius sebab bila Anda bermain mobile legend tanpa ada suara akan kurang seru walaupun backgound map ml sudah berganti dengan foto Anda sendiri.
Nah bagi Anda yang berminat mengetahui cara mengubah tampilan arena atau mengganti area map baru ml 2021 dan mengubah background arena di permainan mobile legend, silahkan ikuti beberapa panduan Saya berikut ini.
1. Menggunakan Script Backgound Mobile Legend
Metode pertama cara mengubah tampilan arena yang bisa Anda gunakan untuk menrubah tampilan arena mengganti background mobile legend yaitu memakai script khusus.
Dengan memakai script background mlbb terbaru ini, tentu akan berhasil dan work 100% anti banned sekalipun pada hp android no root untuk cara mengubah tampilan arena.
- Download script background mobile legend pada link https://sfile.mobi/3JpBVw58nYa.
- Setelah itu Ekstrak Script tersebut dengan file rar dan Paste pada folder agar mudah ditemukan.
- Lalu buka aplikasi ZArchiver dan Copy File Script tersebut.
- Paste pada Android > data > com.mobile.legends > files > dragon2017 > assets > UI > android > Paste Disini.
Sekarang Anda masuk pada games mobile legends bang bang maka secara otomatis tema atau tampilan arena permainan akan berubah menjadi gambar yang sudah Saya sesuaikan pada link tersebut.
Nah dengan menggunakan script tersebut maka musik pada game mobile legend tersebut tidak akan hilang sebab sudah diatur oleh si pembuat script tersebut.
2. Memakai Aplikasi BG Charger
Metode selanjutnya untuk mengganti map baru dengan foto sendiri di game mobile legend yaitu memakai aplikasi BG Charger.
BG Charger merupakan aplikasi khusus untuk mengganti background arena mobile legends secara online tanpa menghilangkan musik dari game tersebut.
Dengan kata lain, bila Anda menggunakan aplikasi ini untuk mengubah tema game mlbb maka akan work 100% anti banned sekalipun pada hp android no root.
- Cara mengubah tampilan arena yang pertama Siapkan Gambar yang akan Anda gunakan untuk mengubah tema arena mlbb.
- Buka Aplikasi MLBB BG Charger lalu klik Select Background.
- Cari Foto yang ingin Anda jadikan sebagai wallpaper arena game mobile legend.
- Selanjutnya klik gambar tersebut, dan bila terdapat notifikasi BG Patch Success Click Setting Icon To Open MLBB pilih saja OK.
Secara otomatis tampilan tema mobile legend yang Anda miliki akan terganti dengan gambar yang telah Anda pilih tadi.
Menurut Saya metode ini sangat mudah dan praktis ketimang Anda menggunakan script background arena mlbb.
Terlepas dari hal tersebut, ke-2 cara diatas memang work 100% pada patch terbaru 2021. Sebab Saya sendiri telah membuktikannya.
Nah mungkin itu saja yang bisa Saya bagikan kepada Anda mengenai tutorial 2 cara mengubah tampilan arena atau area mobile legend dengan mudah.