Game Buatan Indonesia mendunia yang dibuat oleh developer lokal. Apakah kalian tahu, bahwa hari game di Indonesia di rayakan setiap tahun yaitu pada tanggal 8 Agustus dengan tujuan memberikan tempat bagi para gamers di Indonesia untuk berpartisipasi mendukung dan mendorong industri game di tanah air.
Indonesia juga sebenarnya memiliki pasar yang cukup besar untuk game dengan jumlah player yang besar dan royal yang menjadikan alasan utama kenapa Indonesia jadi salah satu target utama game tapi dengan developer asing yang jelas lebih mendominasi market game di mana-mana. Developer Indonesia juga mulai bisa dinotis bukan hanya di dalam negeri tapi juga internasional game-game buatan mereka pasti.
Kumpulan Buatan Indonesia Yang Sukses Mendunia
Game-game buatan Indonesia dari berbagai genre dan platform kita sudah bisa banyak temukan dan dari banyaknya game game buatan developer Indonesia. kami sudah memilih 7 yang terbaik.
1. Ghost Paradise – Game Buatan Indonesia
Game Buatan Indonesia ini rilis pada tanggal 31 Oktober 2019 untuk PC, PS4, dan Switch. Dari judulnya game ini pasti bertemakan hantu tapi bukan bergenre horor tapi lebih ke fantasi, dengan gameplay adventure metroidvania. Game ini kita akan bermain sebagai Suri siswi sekolah yang ketinggalan bus pulang dan menyadari dirinya tersesat di dalam hutan yang menyeramkan, setiap hantu di game ini juga dibuat dengan terinspirasi dari hantu-hantu versi Indonesia.
Saat pertama kali memainkannya kita akan langsung diberikan visual yang indah dan abstyle yang ekspresif dengan musik yang cocok menggambarkan atmosfir untuk menggambarkan atmosfir hutan yang misterius di game ini. Kita akan diberi lentera sebagai senjata untuk battle melawan musuh atau kita juga bisa menggunakan kekuatan teman petualang kita, semakin lama kita bermain kita akan mendapatkan banyak koleksi hantu yang bisa kita lihat di jurnal dalam game.
Kalau kalian mencari game yang memanjakan mata dan memiliki lord kultur Indonesia yang sangat menarik dengan gameplay yang cukup menantang, go straight adalah gamenya.
Baca juga: Upload Video Dapat Uang
2. Infectonator 3 Apocalypse
Game Buatan Indonesia developer toge production ini rilis pada 10 Mei 2018 untuk PC dan IOS yang merupakan sekuel dari game sebelumnya. Game ini tidak memiliki story tapi yang jelas di game ini ada sebuah wabah zombie dan kita lah yang akan memulai wabahnya.
Jadi inti dari game ini seperti game plugin tapi kita akan merubah manusia menjadi zombie kita akan mendapatkan koin dari menginfeksi dan membunuh orang dan menggunakan koin tersebut untuk mengupgrade penyakit dan mengunlock atau menginfrus dari berbagai macam zombie.
Game ini menampilkan visual retro pixel dipadukan dengan jones dan permainan kata yang membuat keseruan game ini menjadi lebih fun. Musik dalam game juga sangat kece dan kita tidak akan pernah bosan ketika memainkannya.
Walaupun memiliki grafik yang dibilang sederhana dan kurangnya story dalam game dengan game gameplay sederhana game ini bisa dipastikan kalian sudah mendapatkan full experience nya.
3. Rage In Peace Game Buatan Indonesia
Raget in peace adalah Game Buatan Indonesia developer rolling glory Jane yang rilis pada tanggal 6 November 2018 untuk PC dan Switch. Kita akan main sebagai pegawai kantor dimana timmy yang memiliki impian sederhana yaitu ingin mati dalam keadaan damai di atas tempat tidur.
Suatu hari Timmy di datangi malaikat pencabut nyawa yang mengatakan kalau hari ini timmy akan mati dan tugas kita sebagai Timmy adalah berusaha sebaik mungkin untuk bisa bertahan hidup menuju rumahnya dengan selamat dan pastinya akan ada banyak hal yang menghalangi Timmy menuju rumahnya. Ia akan membuat kita benar-benar berkonsentrasi dan fokus saat bermain dan pastinya jug di berikan beberapa checkpoint.
4. Ultra space battle brawl
Game Buatan Indonesia developer mojiken studios ini rilis pada 5 Juli 2018 untuk PC dan Switch. Dengan memberikan konsep perbedaan dan bervariasinya budaya di Indonesia dan desain retro ala tahun 80-an. Ultra Space Battle Brawl adalah game fighting dengan mekanik fighting yang sangat tidak biasa. Jadi walaupun dengan gameplaynya tentang karakter yang bertarung untuk menghabiskan health satu sama lain, kita tidak akan bertarung dengan menyerang musuh tapi kita akan bermain tipe-tipe game pong vesves di luar angkasa tapi skor diganti dengan health.
Musuh yang berkurang kalau kita bisa mengalahkan musuh dengan permainan ping-pong. Di game ini kita bisa memilih salah satu dari 10 playball karakter, dimana setiap karakter juga memiliki motivasi dan background story uniknya masing-masing. Dengan kontrol dan mekanik yang mudah dipahami menjadikan Ultra Space Battle Brawl sebagai game party yang sangat kompetitif karena game ini juga memiliki mode multiplayer dan lokal muat sampai 4 orang.
Baca juga: Game Yang Menghasilkan uang Jutaan Rupiah
5. Coffee Talk Game Buatan Indonesia
Satu lagi Game Buatan Indonesia developer toge production ini yang rilis pada tanggal 17 Januari 2012 untuk PC, PS4, Xbox one, dan Switch. Coffe talk mengambil setting di dunia fantasi alternatif dari kota di Amerika Serikat di tahun 2020 dimana manusia hidup berdampingan dengan berbagai ras seperti Elf, Vampire, dan lain-lain.
Di game ini kita berperan sebagai bartender dari sebuah cafe yang pastinya akan melayani berbagai pelanggan dan membuatkan pesanan sekaligus mendengarkan story atau hanya sekedar obrolan basa-basi dengan pelanggan yang pastinya menjadi story game ini.
Visual pixelart game ini mungkin tidak begitu original tapi tetap ada banyak hal yang membedakannya. Setiap karakter di desain dengan penampilan yang berbeda-beda tergantung dari kepribadian dan pastinya ras mereka. Kita akan diberikan gameplay membuat kopi sesuai keinginan pelanggan dengan sangat detail dari segala hal yang ada dalam sebuah kopi, termasuk membuat latte art dan kita juga bisa menemukan resep baru dari kombinasi bahan yang kita punya. Tapi satu hal yang paling stand up game ini adalah musik love dan jazz nya yang semakin menambah kesan indie apalagi ini juga tentang kopi.
6. When The Past Was Around
Satu lagi Game Buatan Indonesia developer mojiken studios ini yang rilis pada tanggal 22 September 2020 untuk PC, PS4 Xbox one, dan Switch. Untuk When The Past Was Around adalah game adventure puzzle point’ and click dengan tema romance. Di game ini kita akan di berikan story yang emosional tentang kehidupan dan relationship dari karakter kita yaitu Ida yang kemudian bertemu dengan pria berkepala burung hantu yang akan menjadi semacam inspirasi bagi Ida untuk mengajarinya tentang banyak hal.
Gameplaynya sendiri cukup sederhana kita cuma perlu mencari solusi untuk berbagai puzzle yang ada dengan mengklik objek sekitar, tapi puzzle yang diberikan sama sekali tidak terasa repetitif dan sangat bervariasi dan juga diberikan konteks story kenapa kita melakukan puzzle-puzzle tersebut.
Baca juga: Rekomendasi Top Up Game Murah Terbaik
Tidak adanya dialog secara lisan maupun tertulis menjadi ciri khas di game ini, art style di game ini terlihat seperti lukisan dengan tonton pastel seperti tipe-tipe fan art estetik. Walaupun puzzle game ini juga cukup menantang visual dan audio lah yang menjadi high light di game ini yang membuat kita betah berlama-lama memainkannya.
7. Dreadout 2
Game buatan developer digital happiness ini rilis pada tanggal 21 Februari 2020 eksklusif untuk PC. Yang mengambil timeline setelah kejadian di game pertamanya. Di game ini kita masih akan bermain sebagai Linda yang masih berada di tandingan hal-hal supranatural dan hantu-hantu lainnya, yang dimana hantu-hantu di game ini bisa kita lawan dengan menggunakan kamera.
Dreadout 2 berhasil membangkitkan atmosfir hantu lokal jadi karakter game horor yang cukup menarik. Di tambah lagi game ini juga menawarkan dunia semi open world yang cukup berbeda dari game sebelumnya dengan juga menghadirkan tempat-tempat baru yang bervariasi dan juga ada banyak visual yang di update di game ini pastinya mulai dari karakter, informan, dan lain-lain.
Directing untuk berbagai skenario gaming juga masih tetap menyeramkan apalagi dengan musik dan sound design nya yang membuat setiap eksplorasi terasa lebih intens. Dengan story yang lebih menegangkan grafik yang improve Dreadout 2 bukan cuma game horor Indonesia yang bagus tapi adalah game horor yang bagus.
Next update, saya berencana upload versi android. Di tunggu ya! Terima kasih.